Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Kali ini saya akan membahas mengenai Tipe data, Apakah tipe data itu....? Tipe data merupakan jenis nilai yang bisa ditampung pada suatu variable, bisa berupa angka (numerik), teks, ataupun berupa gambar. Dengan begitu kita dapat menentukan tipe data yang nantinya akan mempermudah dalam pengaturan suatu tabel.
1. Tipe Data Angka (Numerik).
Tipe Data Angka (Numerik) merupakan tipe data yang dapat kita gunakan pada suatu variabel konstanta yang dapat menyimpan nilai berupa angka. Pada tipe data angka terbagi menjadi beberapa jenis seperti pada kolom tabel dibawah ini.
2. Tipe Data Teks (String).
Tipe Data Teks (String) merupakan tipe data yang bisa kita gunakan untuk menampung banyak karakter dengan jumlah maksimum data yang dapat ditampung yakni sebanyak 255 karakter. Dibawah ini ada beberapa jenis-jenis tipe data string yang terdapat pada Database MySQL.
3. Tipe Data Date.
Tipe Data Date digunakan untuk menyimpan data tanggal dengan format tahun, bulan, tanggal. Beberapa jenis tipe data date yang dapat digunakan.
4. Tipe Data BLOB.
Tipe Data BLOB merupakan tipe data yang dapat digunakan untuk menampung gambar, musik, video dan lain-lain nya.
5. Tipe Data yang Lain
Selain tipe data di atas, MySQL juga menyediakan tipe data yang lain. Tipe data di MySQL mungkin akan terus bertambah seiring dengan perkembangan versi MySQL. Berikut ini beberapa tipe data tambahan MySQL:
- ENUM
Penggunaan : Enumerasi (kumpulan data).
Jangkauan : Sampai dengan 65535 string.
Jangkauan : Sampai dengan 65535 string.
- SET
Pengunaan : Combination (himpunan data).
Jangkauan : Sampai dengan 255 string anggotas
Jangkauan : Sampai dengan 255 string anggotas
Sumber:
0 komentar:
Posting Komentar